IGOS Nusantara VirtualBox CLI: Perbedaan revisi

Dari IGNwiki
Langsung ke: navigasi, cari
(←Membuat halaman berisi 'VirtualBox menyediakan pengelolaan mesin virtual melalui ''command line''. Perintah yang dipakai adalah '''VBoxManage'''. Tahapan yang dilakukan untuk (misal) memasang …')
 
 
(6 revisi antara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
 
VirtualBox menyediakan pengelolaan mesin virtual melalui ''command line''. Perintah yang dipakai adalah '''VBoxManage'''.  
 
VirtualBox menyediakan pengelolaan mesin virtual melalui ''command line''. Perintah yang dipakai adalah '''VBoxManage'''.  
  
Tahapan yang dilakukan untuk (misal) memasang IGN2009 sebagai guest os sebagai berikut:
+
Tahapan yang dilakukan untuk (misal) memasang IGN2009 sebagai ''guest os'' sebagai berikut:
 +
 
 +
Kondisi:
 +
* Host VirtualBox ada di komputer dengan IP 192.168.1.40
 +
* ISO image IGN2009 DVD ada di /home/jr/IGN2009-DVD-installer-i386.ISO
 +
* Alokasi memori untuk ''guest os'' sebesar 256 MB
  
 
== Pasang VirtualBox ==
 
== Pasang VirtualBox ==
Lihat IGNwiki
+
Lihat IGNwiki: http://igos-nusantara.or.id/wiki/index.php?title=IGOS_Nusantara_VirtualBox_Install
  
 
== Pengelolaan memakai VBoxManage ==
 
== Pengelolaan memakai VBoxManage ==
  $ VBoxManage createvm --name IGN2009 --register
+
  $  
  $ VBoxManage modifyvm IGN2009 --memory 256 --acpi on --boot1 dvd --nic1 bridged --bridgeadapter1 eth0
+
VBoxManage createvm --name IGN2009 --register
  $ VBoxManage createhd --filename IGN2009.vdi --size 10000 --register
+
  VBoxManage modifyvm IGN2009 --memory 256 --acpi on --boot1 dvd --nic1 bridged --bridgeadapter1 eth0
  $ VBoxManage storagectl IGN2009 --name "IDE Controller" --add ide
+
  VBoxManage createhd --filename IGN2009.vdi --size 10000 --register
  $ VBoxManage storageattach IGN2009 --storagectl "IDE Controller" --port 0 --device 0 --type hdd --medium IGN2009.vdi
+
  VBoxManage storagectl IGN2009 --name "IDE Controller" --add ide
  $ VBoxManage storageattach IGN2009 --storagectl "IDE Controller" --port 1 --device 0 --type dvddrive --medium /home/jr/IGN2009-DVD-installer-i386.ISO
+
  VBoxManage storageattach IGN2009 --storagectl "IDE Controller" --port 0 --device 0 --type hdd --medium IGN2009.vdi
 +
  VBoxManage storageattach IGN2009 --storagectl "IDE Controller" --port 1 --device 0 --type dvddrive --medium /home/jr/IGN2009-DVD-installer-i386.ISO
  
 
== Jalankan Mesin Virtual ==
 
== Jalankan Mesin Virtual ==
 
Host yang menjalankan mesin virtual (misal) memakai IP 192.168.1.40
 
Host yang menjalankan mesin virtual (misal) memakai IP 192.168.1.40
  $ VBoxHeadless --startvm IGN2009
+
  $  
 +
VBoxHeadless --startvm IGN2009 &
  
 
== Akses Mesin Virtual dari Client ==
 
== Akses Mesin Virtual dari Client ==
Mesin virtual dapat diakses dari komputer lain. Komputer pengakses dapat melalui Windows (XP, 2000, Win7) atau dapat juga dari Linux. Caranya:
+
Mesin virtual dapat diakses dari komputer lain. Akses dapat melalui Windows (XP, 2000, Win7) atau dapat juga dari Linux. Caranya:
 
# Pasang terlebih aplikasi rdesktop
 
# Pasang terlebih aplikasi rdesktop
 
# Jalankan rdesktop
 
# Jalankan rdesktop
 
# Masukkan: "192.168.1.40:3389"
 
# Masukkan: "192.168.1.40:3389"
  
Ikuti tahapan instalasi IGN2009 sampai selesai.
+
Akan muncul tampilan awal instalasi IGN2009. Lakukan tahapan instalasi IGN2009 sampai selesai.
  
 
== Ubah Urutan Boot ==
 
== Ubah Urutan Boot ==
 
Virtual mesin akan melakukan boot dari media dvd. Ubah booting ke harddisk, lakukan:
 
Virtual mesin akan melakukan boot dari media dvd. Ubah booting ke harddisk, lakukan:
* Matikan Virtual Mesin yg dijalankan melalui "$ VBoxHeadless --startvm IGN2009" dengan memakai '''Ctrl + C'''.
+
* Matikan Virtual Mesin  
* Ketik:
+
$  
  $ VBoxManage modifyvm IGN2009 --memory 256 --acpi on --boot1 disk --nic1 bridged --bridgeadapter1 eth0
+
VBoxManage controlvm "IGN2009" poweroff
 +
* Ubah semula "--boot1 dvd" menjadi "--boot1 disk". Lengkapnya:
 +
  $  
 +
VBoxManage modifyvm IGN2009 --memory 256 --acpi on --boot1 disk --nic1 bridged --bridgeadapter1 eth0
 
* Jalankan kembali:
 
* Jalankan kembali:
  $ VBoxHeadless --startvm IGN2009
+
  $  
 
+
VBoxHeadless --startvm IGN2009 &
 +
 
== Akses ulang Mesin Virtual dari Client ==
 
== Akses ulang Mesin Virtual dari Client ==
 
Jalankan kembali rdesktop
 
Jalankan kembali rdesktop

Revisi terkini pada 1 September 2014 06.29

VirtualBox menyediakan pengelolaan mesin virtual melalui command line. Perintah yang dipakai adalah VBoxManage.

Tahapan yang dilakukan untuk (misal) memasang IGN2009 sebagai guest os sebagai berikut:

Kondisi:

  • Host VirtualBox ada di komputer dengan IP 192.168.1.40
  • ISO image IGN2009 DVD ada di /home/jr/IGN2009-DVD-installer-i386.ISO
  • Alokasi memori untuk guest os sebesar 256 MB

Pasang VirtualBox

Lihat IGNwiki: http://igos-nusantara.or.id/wiki/index.php?title=IGOS_Nusantara_VirtualBox_Install

Pengelolaan memakai VBoxManage

$ 
VBoxManage createvm --name IGN2009 --register
VBoxManage modifyvm IGN2009 --memory 256 --acpi on --boot1 dvd --nic1 bridged --bridgeadapter1 eth0
VBoxManage createhd --filename IGN2009.vdi --size 10000 --register
VBoxManage storagectl IGN2009 --name "IDE Controller" --add ide
VBoxManage storageattach IGN2009 --storagectl "IDE Controller" --port 0 --device 0 --type hdd --medium IGN2009.vdi
VBoxManage storageattach IGN2009 --storagectl "IDE Controller" --port 1 --device 0 --type dvddrive --medium /home/jr/IGN2009-DVD-installer-i386.ISO

Jalankan Mesin Virtual

Host yang menjalankan mesin virtual (misal) memakai IP 192.168.1.40

$ 
VBoxHeadless --startvm IGN2009 &

Akses Mesin Virtual dari Client

Mesin virtual dapat diakses dari komputer lain. Akses dapat melalui Windows (XP, 2000, Win7) atau dapat juga dari Linux. Caranya:

  1. Pasang terlebih aplikasi rdesktop
  2. Jalankan rdesktop
  3. Masukkan: "192.168.1.40:3389"

Akan muncul tampilan awal instalasi IGN2009. Lakukan tahapan instalasi IGN2009 sampai selesai.

Ubah Urutan Boot

Virtual mesin akan melakukan boot dari media dvd. Ubah booting ke harddisk, lakukan:

  • Matikan Virtual Mesin
$ 
VBoxManage controlvm "IGN2009" poweroff 
  • Ubah semula "--boot1 dvd" menjadi "--boot1 disk". Lengkapnya:
$ 
VBoxManage modifyvm IGN2009 --memory 256 --acpi on --boot1 disk --nic1 bridged --bridgeadapter1 eth0
  • Jalankan kembali:
$ 
VBoxHeadless --startvm IGN2009 &

Akses ulang Mesin Virtual dari Client

Jalankan kembali rdesktop