IGOS Nusantara dan proxy server squid kompilasi: Perbedaan revisi

Dari IGNwiki
Langsung ke: navigasi, cari
Baris 1: Baris 1:
 +
Optimasi squid dapat lebih ditingkatkan dengan melakukan kompilasi dari source squid. Berikut ini kompilasi untuk spesifikasi:
 +
# Sistem Operasi memakai IGOS Nusantara 2010
 +
# Intel(R) Xeon(TM) CPU 3.00GHz
 +
# RAM 1 GB, memori masih kecil, harusnya update ke 4 GB :)
 +
# Harddisk 2 x 80 GB SCSI
 +
 +
== Tahap kompilasi ==
 +
=== Pasang GCC ===
 
  # yum -y install gcc
 
  # yum -y install gcc
 +
 +
=== Unduh squid-3.1.10.tar.bz2 ===
 
  # mkdir /root/sumber
 
  # mkdir /root/sumber
 
  # cd /root/sumber
 
  # cd /root/sumber
 
  # wget http://www.squid-cache.org/Versions/v3/3.1/squid-3.1.10.tar.bz2
 
  # wget http://www.squid-cache.org/Versions/v3/3.1/squid-3.1.10.tar.bz2
  
Buat group dan user yang akan dipakai untuk menjalankan squid:
+
=== Buat group dan user ===
 +
Group dan user yang akan dipakai untuk menjalankan squid dibuat dengan cara:
 
  # groupadd _squid
 
  # groupadd _squid
 
  # useradd _squid -c "Squid Proxy" -d /dev/null -s /bin/false -g _squid
 
  # useradd _squid -c "Squid Proxy" -d /dev/null -s /bin/false -g _squid
Baris 10: Baris 21:
 
Catatan: tanda "_" di depan squid ditambahkan demi alasan keamanan[1].
 
Catatan: tanda "_" di depan squid ditambahkan demi alasan keamanan[1].
  
 +
=== Opsi Kompilasi ===
 
  ./configure \
 
  ./configure \
 
  --enable-gnuregex \
 
  --enable-gnuregex \
Baris 32: Baris 44:
  
 
Opsi "--enable-async-io" memakai 24 bila memakai satu harddisk dan jenis lama. Bila memakai harddisk model baru dengan buffer 8 MB, 16 MB atau 32 MB dapat memakai 32.
 
Opsi "--enable-async-io" memakai 24 bila memakai satu harddisk dan jenis lama. Bila memakai harddisk model baru dengan buffer 8 MB, 16 MB atau 32 MB dapat memakai 32.
 +
 +
== Partisi reiserfs ==
 +
... format ....
 +
 +
 +
== Konfigurasi squid ==
 +
... buat ...
  
 
[1] http://forum.linux.or.id/viewtopic.php?f=40&t=20030#p117128
 
[1] http://forum.linux.or.id/viewtopic.php?f=40&t=20030#p117128

Revisi per 26 Januari 2011 07.43

Optimasi squid dapat lebih ditingkatkan dengan melakukan kompilasi dari source squid. Berikut ini kompilasi untuk spesifikasi:

  1. Sistem Operasi memakai IGOS Nusantara 2010
  2. Intel(R) Xeon(TM) CPU 3.00GHz
  3. RAM 1 GB, memori masih kecil, harusnya update ke 4 GB :)
  4. Harddisk 2 x 80 GB SCSI

Tahap kompilasi

Pasang GCC

# yum -y install gcc

Unduh squid-3.1.10.tar.bz2

# mkdir /root/sumber
# cd /root/sumber
# wget http://www.squid-cache.org/Versions/v3/3.1/squid-3.1.10.tar.bz2

Buat group dan user

Group dan user yang akan dipakai untuk menjalankan squid dibuat dengan cara:

# groupadd _squid
# useradd _squid -c "Squid Proxy" -d /dev/null -s /bin/false -g _squid

Catatan: tanda "_" di depan squid ditambahkan demi alasan keamanan[1].

Opsi Kompilasi

./configure \
--enable-gnuregex \
--enable-async-io=24 \
--with-aufs-threads=24 \
--with-pthreads \
--with-aio \
--with-dl \
--enable-storeio=aufs \
--enable-removal-policies=heap \
--enable-icmp \
--enable-delay-pools \
--disable-wccp \
--enable-snmp \
--enable-cache-digests \
--enable-default-err-languages=English \
--enable-err-languages=English \
--enable-linux-netfilter \
--disable-ident-lookups \
--disable-hostname-checks \
--enable-underscores

Opsi "--enable-async-io" memakai 24 bila memakai satu harddisk dan jenis lama. Bila memakai harddisk model baru dengan buffer 8 MB, 16 MB atau 32 MB dapat memakai 32.

Partisi reiserfs

... format ....


Konfigurasi squid

... buat ...

[1] http://forum.linux.or.id/viewtopic.php?f=40&t=20030#p117128