Membuat partisi: Perbedaan revisi
Dari IGNwiki
(←Membuat halaman berisi 'Instalasi IGOS Nusantara umumnya dipasang pada harddisk dengan kondisi sebagai berikut: # Harddisk telah terisi dengan partisi lain Partisi harus disiapkan lebih dulu, m…') |
|||
Baris 1: | Baris 1: | ||
− | Instalasi IGOS Nusantara | + | Instalasi IGOS Nusantara pada harddisk memiliki beragam variasi, antara lain: |
− | # Harddisk telah terisi | + | # Satu harddisk yang masih kosong dan hanya akan diisi IGOS Nusantara |
+ | # Satu harddisk yang masih kosong dan akan diisi IGOS Nusantara dan sistem operasi lain (misal Windows) | ||
+ | # Harddisk telah terisi Windows dan belum tersedia partisi untuk instal IGOS Nusantara | ||
+ | |||
+ | Jenis di nomor 1 dan nomor 2 adalah variasi yang sangat memudahkan instalasi, sedangkan jenis di nomor tiga akan bervariasi penanganannya. | ||
Partisi harus disiapkan lebih dulu, misal di Windows ada drive D sebesar 80 GB, sudah terisi 30, belum terisi. Siapkan minimal 10 GB.Gunakan partisi semacam partion magic atau gparted. Saat membuat partisi 10 GB. Lanjut buat 1 GB SWAP dan 9 GB | Partisi harus disiapkan lebih dulu, misal di Windows ada drive D sebesar 80 GB, sudah terisi 30, belum terisi. Siapkan minimal 10 GB.Gunakan partisi semacam partion magic atau gparted. Saat membuat partisi 10 GB. Lanjut buat 1 GB SWAP dan 9 GB |
Revisi per 18 Juni 2010 12.54
Instalasi IGOS Nusantara pada harddisk memiliki beragam variasi, antara lain:
- Satu harddisk yang masih kosong dan hanya akan diisi IGOS Nusantara
- Satu harddisk yang masih kosong dan akan diisi IGOS Nusantara dan sistem operasi lain (misal Windows)
- Harddisk telah terisi Windows dan belum tersedia partisi untuk instal IGOS Nusantara
Jenis di nomor 1 dan nomor 2 adalah variasi yang sangat memudahkan instalasi, sedangkan jenis di nomor tiga akan bervariasi penanganannya.
Partisi harus disiapkan lebih dulu, misal di Windows ada drive D sebesar 80 GB, sudah terisi 30, belum terisi. Siapkan minimal 10 GB.Gunakan partisi semacam partion magic atau gparted. Saat membuat partisi 10 GB. Lanjut buat 1 GB SWAP dan 9 GB
Instal dari IGN2009 LiveCD LXDE atau GNOME lihat urutan instal dari gambar atau tampilan ada di
Password root adalah: ign2009
Tautan:
[1] http://repo.igos-nusantara.or.id/panduan/ign2009-install-livecd-lxde/